Langsung aja yaa, kami akan membahas tentang LOST SAGA
SCHOOL COMPETITION (LSSC) yang dilaksanakan pada tanggal 21-22 Juni 2012. Apa sih yang
dimaksud lost saga school competition ini?
Yap, kami akan jelaskan. Dalam event
ini, kami melibatkan murid-murid sebagai peserta dan osis spensa sebagai
panitia tentunya. Disini, para peserta membentuk satu tim yang isinya 5 orang
perkelas. Para peserta bertanding melawan tim-tim dari kelas lain. Setiap tim memiliki
jadwal untuk bertanding melawan siapa, jadi kaya football match gitu deh.
Disini
juga berlaku beberapa peraturan, diantaranya:
1. Semua peserta tidak boleh berbicara atau melakukan chat
dengan bahasa Indonesia. It was English Day at our school…
2. Tidak boleh melakukan cheat, semuanya asli dari skill.
3. Tidak boleh berkata kasar selama pertandingan
berlangsung.
4. Sistem bermain adalah sebagai tawanan.
Yep, intinya disini kita itu main game online tapi bareng-bareng sama temen se-spensa gitu. Seru banget kan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
don't do SPAM!!